2 cara memperbaiki Micro SD card yang rusak

Kali ini saya akan memberikan 2 cara memperbaiki Micro SD card yang rusak , error, tidak terbaca, tidak mau di format seperti berikut ini :
Cara Memperbaiki Micro SD card yang Rusak tidak Terbaca
Cara pertama :
1. Keluarkan atau cabut memory card sobat dari handphone nya.
2. Kemudian bersihkan pada permukaan pada tembaga yang berwarna kuning keemasan pada kartu dengan menggunakan penghapus karet.
3. Bersihkan secara perlahan dan merata pada bagian tembaga tersebut.
4. Lalu masukan kembali micro SD card/ memory card tersebut ke handphone sobat.
5. Restart atau matikan handphone sobat dan lihat hasilnya.

Cara kedua :
1. keluarkan atau cabut memory card/ micro sd sobat  kemudian masukan kedalam card reader atau bisa juga dengan menggunakan modem, yang terpenting agar nantinya micro SD card tersebut dapat terhubung ke laptop sobat.
2. Masukan card reader ke dalam komputer atau laptop sobat.
3. Kemudian sobat bisa masuk ke Windows explorer kemudian  klik kanan pada drive memory card tersebut.
4. Kemudian pada menu tab pilih tools kemudian klik check now
5. Kemudian sobat bisa checklist atau centang pada opsi automatically check system dan scan for and attempt recovery of bad sector
6. Kemudian tunggu hingga pengecekan sistem drive micro sd tersebut selesai
7. Pasangkan kembali micro sd / memory card tersebut ke handphone gadget sobat, lalu pastikan untuk melakukan cek apakah memory card / micro sd card tersebut dapat terbaca dan terdeksi dengan baik.


Read more: http://www.it-newbie.com/2014/06/cara-memperbaiki-micro-sd-card-yang.html#ixzz3fORDjPFN
Previous
Next Post »
0 Komentar